Berbagi bahagia bersama warga
Cipta Pesona Desa, melakukan kegiatan berbagi beras pada 42 warga manula dan dhuafa, di Dusun Krajan. Setelah sehari sebelumnya berbagi bingkisan lebaran kepada 60anggota CPD dan Nelayan sebagai stakeholder dalam setiap event.
Semoga berlimpah keberkahan untuk kita semua